
Haiii....... Nahh tanpa banyak basa-basi mari kita lanjutkan lagi membahas Corel Draw.... nahh kali ini saya akan memberikan tutorial tentang Cara Memasukkan Gambar pada Huruf di Corel Draw . ada berbagai macam cara untuk menggabungkan antara huruf dengan gambar.... salah satu nya menggunakan Pattern Fill atau dengan Texture Fill.
Untuk Pattern Fill langkahnya hampir sama dengan Texture Fill :
Seperti dibawah ini, misal anda ketik huruf "A", hilangkan warna pada isi (fill) dan beri warna hitam pada outline .
Pada Toolbox pilih Fill tool --> Texture Fill;
Setting dulu pada parameter, atau sekedar untuk coba-coba langsung aja klik...